Markus Winkler

Ai Assistant, Alternatif Hindari Biaya Pelatihan Dan Pengembangan Sdm

Saat menjalankan sebuah bisnis, Teman Risa tentunya akan melakukan berbagai cara agar perusahaan terus berkembang. Salah satu cara yang biasa dijalankan adalah pelatihan dan pengembangan SDM. Hal ini bisa diberikan kepada karyawan baru maupun lama untuk meningkatkan kemampuan, produktivitas, dan efisiensi kerja mereka. Tidak dapat dimungkiri bahwa karyawan adalah aset penting perusahaan. Mengutamakan peningkatan kemampuan karyawan seharusnya menjadi salah satu prioritas setiap perusahaan. Sayangnya, biaya untuk kegiatan semacam ini cenderung mahal....

September 15, 2023
rupixen

5 Kegunaan Artificial Intelligence Untuk Bisnis E Commerce

Beberapa tahun terakhir, Artificial Intelligence atau AI menjadi salah satu bentuk teknologi yang terus dikembangkan untuk membantu manusia. Sebagai salah satu buktinya, saat ini banyak bisnis yang mengintegrasikan asisten virtual berupa AI pada e-commerce bisnis tersebut. Tujuannya tentu saja untuk membantu Teman Risa dalam menjalankan dan menyelesaikan beberapa tugas yang berkaitan dengan operasional toko online. Jadi, apa saja kegunaan Artificial Intelligence untuk e-commerce? 5 Kegunaan Artificial Intelligence untuk E-commerce Suatu Artificial Intelligence yang diintegrasikan pada toko online atau e-commerce akan membantumu dan staf lainnya dalam menyelesaikan beberapa tugas secara efisien dan efektif....

September 1, 2023
Myriam Jessier

Analisis Data Adalah: Sekarang Bisa Dilakukan secara Otomatis!

Analisis data adalah alat penting yang digunakan dalam berbagai bidang dan industri, mulai dari penelitian akademik hingga bisnis. Meskipun sering dikaitkan dengan mahasiswa yang menganalisis data untuk skripsi, tesis, maupun disertasi mereka, bisnis juga sangat bergantung pada analisis data. Mengapa analisis data menjadi penting bagi mereka? Temukan jawabannya pada artikel berikut ini! Analisis Data dalam Bisnis Analisis data dalam bisnis adalah proses memeriksa kumpulan data untuk menarik kesimpulan tentang informasi yang dikandungnya....

August 28, 2023
Afif Ramdhasuma

Analisis Sentimen Adalah: Lakukan dengan Risa.ai Saja!

Setelah memproduksi atau menjual sebuah produk, Teman Risa perlu menganalisis apakah produk tersebut bisa dibilang sukses atau tidak. Untuk melakukannya, kamu tidak hanya melihat jumlah penjualannya saja, tapi juga beberapa metrik lainnya. Salah satunya, Teman Risa perlu mengetahui bagaimana sentimen masyarakat terhadap produk atau brand-mu. Untuk mencari tahu hal tersebut, analisis sentimen adalah solusinya. Jadi, apa itu analisis sentimen? Analisis Sentimen Adalah… Analisis sentimen adalah aktivitas untuk mengidentifikasi bagaimana sebuah brand dilihat oleh konsumennya....

August 22, 2023
Andy Kelly

Cara Kerja Ai Assistant Untuk Tingkatkan Peluang Bisnis Online

Kemajuan teknologi Artificial Intelligence (AI) telah mengubah cara bisnis beroperasi di era digital. Salah satu tren paling signifikan dalam beberapa tahun terakhir adalah munculnya AI Assistant yang mengubah lanskap bisnis online. Program perangkat lunak cerdas ini menggunakan pemrosesan bahasa alami dan machine learning untuk berinteraksi dengan pelanggan dan memberikan pelayanan yang dipersonalisasi. AI Assistant telah menjadi alat penting untuk meningkatkan peluang bisnis online karena mereka menawarkan berbagai manfaat, seperti meningkatkan keterlibatan pelanggan, meningkatkan penjualan, dan mengurangi biaya....

August 19, 2023
Hitesh Choudhary

Ai Assistant Sebagai Cara Meningkatkan Penjualan Bisnis Ecommerce

Dalam mengembangkan bisnis ecommerce di masa modern ini, AI Assistant memiliki peran yang cukup penting. Hal ini tidak terlepas dari banyaknya manfaat yang bisa Teman Risa dapatkan dengan mengintegrasikan AI tersebut pada toko online-mu. Lalu, bagaimana caranya memanfaatkan potensi AI Assistant untuk meningkatkan penjualan? 5 Tips Menggunakan AI Assistant untuk Meningkatkan Penjualan Untuk meningkatkan penjualan bisnis ecommerce dengan AI Assistant, ada beberapa tips yang bisa Teman Risa terapkan. Tidak hanya meningkatkan penjualan, tips ini juga bisa meningkatkan customer experience saat mereka berbelanja produkmu....

August 19, 2023
Steve Johnson

Bagaimana AI Assistant Membantu Bisnis Mengakomodir Layanan Pelanggan 24/7

Seiring dengan perkembangan teknologi yang cepat, ekspektasi pelanggan terhadap layanan customer service pun berubah. Banyak pelanggan mengharapkan layanan pelanggan yang tidak hanya tepat, tapi juga cepat. Bahkan menurut HubSpot, 90% customer mengharapkan respons secepat mungkin atas pertanyaan yang mereka ajukan melalui layanan customer service. Termasuk jika pelanggan mengajukan pertanyaan tersebut di luar jam kerja, misalnya saja saat tengah malam. Ini semua berhubungan dengan adanya perubahan cara belanja pelanggan. Jadi, bagaimana perilaku belanja pelanggan saat ini?...

July 27, 2023
Tara Winstead

3 Peran Machine Learning Sebagai Virtual Assistant untuk E-Commerce

Menurut laporan dari We Are Social yang dikutip oleh databoks, Indonesia menjadi negara dengan pengguna e-commerce tertinggi jika dibandingkan dengan jumlah pengguna internet secara keseluruhan di negara kita. Total, 88,1% pengguna internet di Indonesia tercatat memakai e-commerce untuk membeli suatu produk dalam beberapa bulan terakhir. Karena jumlah pelanggan yang tinggi, tidak heran kalau toko online terkadang kewalahan untuk memberikan layanan pelanggan yang maksimal. Oleh karena itu, saat ini setiap toko online berlomba-lomba untuk membuat customer service yang lebih efisien dan efektif dalam melayani pelanggan....

July 19, 2023
Tara Winstead

Meningkatkan Kepuasan Pelanggan dengan Waktu Respons yang Cepat

Ada beberapa faktor yang memengaruhi kepuasan pelanggan terhadap customer service dari suatu perusahaan. Beberapa faktor yang dimaksud adalah konsistensi antar-channel, pengetahuan staf customer service, waktu respons, pesan yang jelas, dan masih banyak lagi. Dari semua faktor tersebut, satu faktor yang dianggap paling penting adalah waktu respons dari tim customer service. Memangnya, benarkah demikian? Hubungan Antara Waktu Respons dengan Kepuasan Pelanggan Salah satu cara meningkatkan kepuasan pelanggan yang cukup efektif adalah dengan mempercepat waktu respons customer service....

July 7, 2023
Tara Winstead

Mengenal Natural Language Processing pada AI Assistant

Mengenal Natural Language Processing pada AI Assistant Di zaman serba instan ini, pelanggan menuntut bisnis untuk memberikan customer service yang instan pula. Oleh karena itu, sebagian bisnis memilih untuk mengintegrasikan AI Assistant pada website atau toko online mereka. Dengan begitu, pelanggan bisa mendapatkan jawaban dari pertanyaan mereka secara tepat dan instan. Kemampuan AI Assistant untuk menjawab pertanyaan atau menyelesaikan masalah pelanggan tidak lepas dari adanya Natural Language Processing (NLP) pada AI tersebut....

June 27, 2023